Senin, 02 November 2009

Menjadi Matahari Bukan Lilin


Bismillahirrahmanirrahim,

Akan saya lakukan yang terbaik untuk memenuhi harapan orang yang berharap kepadaku.
Namun terkadang adakalanya beban ini terasa berat dan pikiran pun jengah.

Tak kala aku teringat ayat dalam Al Quran Al Karim, " bahwa sesungguhnya manusia diciptakan sebagai khalifah di muka bumi ini " semangat itu datang lagi, semangat untuk berkontribusi.

Jikalau aku tau..aku adalah khalifah kenapa aku harus merasa jengah dengan harapan orang..??
Toh memang begitulah tugas seorang khalifah, melayani kepentingan umat.

Jikalau aku tau..hidup ini adalah ujian kenapa aku harus mengeluh dengan persoalan hidup..??
Toh memang begitulah cara Allah meninggikan derajat hambaNya.

Allahu Akbar...!!!!!!
Allahu Akbar...!!!!!!
Allahu Akbar...!!!!!!

Wahai jiwa yang menjadi hamba Allah..
Tetaplah istiqomah dalam kesabaran dan ketaqwaan..
Bersikaplah ikhlash..hanya dengan ikhlas segala tindakan mu akan bernilai ibadah..!!!

Tetapi janganlah lupa bahwa kamu terdiri dari jasad yang punya hak.
Hak untuk diisi dengan siraman ruhiyah
Hak untuk dilatih fisikmu agar tidak lemah
Hak untuk istirahat...dan lainnya...

Jangan sampai kamu menjadi lilin : " Dia menerangi, tetapi musnah oleh nyala apinya sendiri "
Jadilah matahari : " Dia menerangi, tetapi nyalanya masih dinanti esok hari "

Akhiru Kalam..

Laa Haula Walaa Quwwata Illa Billah
Laa ila ha illa anta inni kuntu mindzalim
Syahalallahu..Amin Read more "Menjadi Matahari Bukan Lilin..."
 

Presensi

users online
Powered By Blogger

Great Morning ©  Copyright by BELAJAR SEUMUR HIDUP | Template by Blogger Templates | Blog Trick at Blog-HowToTricks